POLRESBERAU.COM, TANJUNGREDEB – Bhabinkamtibmas Aiptu Agung W bersama Babinsa Serma Bimo menghadiri pemilihan Ketua Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Kelurahan Sei Bedungun yang bertempat di Aula Kantor Lurah Bedungun Jl. Gatot Subroto, Rabu (11/01/2023).
“ Setiap pemilihan, selalu ada pihak yang menang dan kalah. Yang terpenting adalah bagaimana kita secara bersama – sama menjaga lingkungan kita ini agar tetap aman dan kondusif ,” ujar Aiptu Agung W.
HUMAS POLRES BERAU