Patroli Dialogis Bhabinkamtibas Ke Warga Kelurahan Teluk Bayur

POLRESBERAU.COM, TELUKBAYUR – Bhabinkamtibmas Kelurahan Teluk Bayur Aipda Wawan Triono melaksanakan sambang kepada warga RT 013 Jalan Raja Alam II Kelurahan Teluk Bayur serta memberikan imbauan agar bersama-sama menjaga keamanan.

Aipda Wawan Triono memberikan pembinaan dan penyuluhan kepada warga masyarakat agar menghindari dan menjauhi Miras serta Narkotika dan obat-obatan terlarang serta mengajak para warga untuk ikut serta berperan aktif dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan.

HUMAS POLRES BERAU